Emas di Perut Bumi Diperkirakan Habis Tahun 2050, Ahli Sebut Penemuan Emas di Kongo Mukjizat

Emas di Perut Bumi Diperkirakan Habis Tahun 2050, Para Ahli Geologi menyebutkan Penemuan Emas di Kongo adalah Mukjizat.
Emas di Perut Bumi

Emas di Perut Bumi Diperkirakan Habis Tahun 2050, Ahli Sebut Penemuan Emas di Kongo Mukjizat

Emas di Perut Bumi Diperkirakan Habis Tahun 2050, Ahli Sebut Penemuan Emas di Kongo Mukjizat. Butir-butiran emas yang tersimpan pada sebuah Gunung Kongo dipastikan bisa membuat penduduk tersebut kaya mendadak. Hal inilah yang membuat penduduk di sekitar Kivu Selatan menyerbu gunung tersebut.

Pihak berwenang di Republik Demokratik Kongo telah mengumumkan larangan aktivitas penambangan setelah demam emas di provinsi Kivu Selatan menarik ribuan penggali ke lokasi tersebut. Sebuah video tengah dibagikan secara luas di media sosial di mana puluhan penduduk desa terlihat menggunakan sekop, alat lain, dan bahkan tangan kosong untuk menggali biji emas di gunung untuk mengambil emas.

Ratusan orang membanjiri gunung di Luhihi, di provinsi Kivu Selatan, Kongo, menyusul penemuan biji emas pada akhir Februari, dengan video dari tempat kejadian menunjukkan orang-orang menggali tanah dengan sekop dan menggunakan tangan mereka mencoba mengambil tanah beharga itu

Venant Burume Muhigirwa, Menteri Pertambangan Kivu Selatan, mengatakan masuknya penggali membuat ramai desa kecil tempat gunung itu berada, sekitar 50 km (30 mil) dari ibu kota provinsi, Bukavu.

Bahkan banyak kalangan muslim di Kongo banyak mengaitkan dengan hadis-hadis tentang akhir zaman, persoalan Sungai Eufrat yang akan menyibakkan gunung emas terus menjadi berbincangan hangat.

Umat Islam, wajib hukumnya mengimani apa yang telah disabdakan Rasulullah SAW tentang adanya gunung emas tersebut. Sabda Beliau SAW, “Kiamat tidak akan terjadi sehingga Sungai Eufrat surut dan menyibakkan gunung emas. Di atasnya orang-orang berperang sehingga dari setiap seratus orang akan terbunuh sembilan puluh sembilan. Setiap orang dari mereka mengatakan, ‘Mudah-mudahan akulah orang yang selamat itu’.” (HR Bukhari Muslim).

Hadis lain juga menyebutkan, “Hampir tiba masanya, Sungai Eufrat surut menyingkapkan pembendaharaan emas. Siapa yang menghadirinya, janganlah mengambilnya sedikitpun.” (HR Bukhari Muslim).

Yuk, sebelum emas bakal langka di masa mendatang, kalian bisa mulai nabung beli emas di NK emas ya. bisa juga belinya nyicil lho, kita ada program cicilan emas yg pasti administrasi ringan, persyaratan mudah dan prosesnya cepat

Disadur oleh NK Emas
Sumber: SINDONEWS